Daihatsu Gran Max Pick up memiliki catatan penjualan pick up terlaris pertama di Indonesia. Daihatsu Gran Max pick up tercatat terjual hingga 4.395 sampai February 2018. Kendaraan ini sangat laris karena memiliki model yang ringkas, mudah dirawat, dan dijual dengan harga terjangkau.
ASTRA DAIHATSU SANUR
AKHIR TAHUN 2018 PENJUALAN DAIHATSU GRANMAX MENGEJUTKAN
Menjelang akhir tahun 2018, Daihatsu masih menjadi produsen mobil terlaris kedua penjualan otomotif di pasar nasional. Total penjualan Wholesales Daihatsu dari Januari sampai November 2018 sebanyak 173.353 unit dengan market sebesar 17,4 persen. Dari total penjualan ini, Daihatsu Sigra ternyata masih jadi pemimpin dengan raihan 41.538 unit.
ASTRA DAIHATSU SANUR
GRANMAX ANDALAN DAIHATSU
Daihatsu Gran max adalah mobil komersil atau niaga milik Daihatsu yang diproduksi untuk memenuhi kebutuhan konsumen. Daihatsu Gran max dibagi menjadi dua tipe yaitu Daihatsu Granmax Pick up dan Daihatsu Granmax Minibus. Daihatsu Granmax memiliki kontribusi besar dalam penjualan mobil Daihatsu di Indonesia.
Granmax telah dipercaya oleh perusahaan-perusahaan nasional, pengusaha dan pebisnis lokal sebagai kendaraan operasional karena terbukti ekonomis dan handal.
Wuling baru-baru in ingin mencicipi pasar mobil komersial di Indonesia. Dengan muluncurnya Wuling Formo yang hadir dalam tiga tipe yaitu tipe blind van dan minibus 8 seater serta minibus 7 seater.